Simponi Aksarasa Lagu Terbaru Linkrafin Peringati Hari Aksara Nusantara

Yudho Andriansyah founder Linkrafin terus berkiprah menciptakan lagu, termasuk untuk memperingati hari aksara nusantara (Haktara)

MEMOPOS.co.id,Jember - Linkrafin kini semakin kreatif itu terbukti komunitas seni asal Kabupaten Jember itu terus menciptakan lagu baru, bahkan untuk memperingati hari aksara nusantara (Haktara) 2024 berhasil menciptakan lagu.

Simfono Aksarasa itulah nama lagu terbaru Linkrafin, vidio lirik lagu itu telah diunggah di akun sosial media@Linkrafin, mulai Minggu 25 Agustus 2024 lalu.Lagu itu akan dipakai theme song Haktara tahun ini.

Hal itu dibenarkan oleh founder Linkrafin, Yudho Andriansyah, ia menceritakan lagu ini beranjak dari adagium selama ini bahwa orang hidup dengan bahasa, bahasa hidup karena aksara.Dari situlah, Yudho terinspirasi.

"Haktara sendiri bagian dari pelestarian aksara dan bahasa nusantara, hal ini digagas oleh Museum Huruf dan Pemkab Jember serta bakal dicanangkan tanggal 30 Agustus ini." terang Yudho, kepada Memo Pos.

Pria tersebut memaparkan pula, sesuai rencana tokoh nasional bakal membacakan deklarasi Haktara saat itu pula.Perlu diketahui, Haktara merupakan peristiwa besar berskala nasional.

Selain itu, lagu terbaru Linkrafin ini adalah bentuk apresiasi terhadap Haktara.Sekaligus rasa tanggung jawab, serta merupakan kontribusi nyata terhadap gerakan kebudayaan.(*)


Reporter: Winardyasto HariKirino

Related

Headline 3898315368423126269

Posting Komentar

emo-but-icon

Follow Us

Kang Mas Hariyanto Tingkat 2 Pembina Wilayah Patrang

Kasat Lantas Serta Jajarannya Mengucapkan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1446 H

Selamat dan Sukses Kepada Bupati dan Wakil Bupati Jember Periode 2025 - 2030

Hot in week

Recent

Comments

Ketua Cabang PSHT Jember Mengucapkan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1446 H -2025

SELAMAT DAN SUKSES ATAS DILANTIKNYA BUPATI DAN WAKIL BUPATI BLORA PERIODE 2025 - 2030

Side Ads

Text Widget

Connect Us

item