Baskoro Bacaleg Dari Partai Perindo Targetkan Satu Fraksi

MEMOPOS.co.id,Blora - Minggu 14/Mei/2023.Salam sejahtera untuk kita semua,alhamdulilah pada sore hari ini Partai Perindo telah di terima oleh KPUD Kabupaten Blora..Harapan saya semakin besar tambah jaya kedepannya.
Ketua DPD Perindo Blora Baskoro mengatakan kepada semua pendukung dan tidak lupa lagi terima kasih kepada rekan rekan wartawan yang telah ikut mengawal kedatangan kami bersama rombongan mohon dan dukungannya.Kemudian,kami dari Partai Perindo sangat optimis maksimal bisa satu Fraksi dan untuk bacaleg dari perempuan sudah memenuhi kuota lebih dari 40%,kita bersama sama Partai Perindo dengan Bicgrone Bacaleg rata-rata dari pengusaha, penyanyi dan dari tokoh agama.
Tanya wartawan lagi,berapa jumlah Bacaleg dari perempuannya pak? lha itu sudah saya katakan, tadi untuk kuota perempuan sudah memenuhi kouta mas.Ok Ok mas..Pungkasnya.
Dalam perjalanan di meriahkan diringi Barongan,seni tari dari anak anak mulai staf koplakan pondok sate menuju KPUD Blora.
(Ardy)



