Bermanfaat..!! Saat Jembatan TMMD Dibangun, Warga Muncul Keinginan Buka Warung

![]() |
Pembangunan jembatan di Desa Sidomulyo dalam TMMD Reguler TA 2024 Kodim 0721/ Blora dimanfaatkan oleh salah satu warga dengan membuka bisnis warung kelontong untuk kesibukan sehari-hari. |
Selain sebagai akses penyambung Dukuh Kedungnongo, jembatan yang di bangun ini sudah sangat di harapkan warga untuk bisa di lalui oleh roda empat, sehingga dapat mengangkut hasil panen maupun matrial bahan bangunan sesuai tempat yang dulunya hanya bisa di lalui oleh pejalan kaki dan roda dua saja.
Dengan jalur jalan yang dinilai setrategis ini, dimanfaatkan oleh salah satunya warga bernama Mayang (25) terlihat ada peluang bisnis ketika jembatan mulai di bangun.
Menurut Ibu muda yang hamil 8 bulan anak pertama. Jembatan yang berjarak 50 meter dari pekarangan rumahnya bisa dimanfaatkan untuk mengais rejeki dengan membuka usaha warung klontong untuk kesibukan kesehariannya.
"Semenjak ditinggal merantau suami bekerja di Surabaya, hari hari ibu hamil itu hanya memikirkan usaha apa, bahkan berpikir yang bisa dapat membantu kebutuhan untuk meringankan kesehariannya. Sedangkan saya masih tinggal dengan kedua orang tua" Ungkapnya.
Do'a saya sepertinya di kabulkan, karena setelah jembatan ini dibangun kenapa tiba tiba ada ide untuk membuka usaha toko klontong. Akhirnya saya telpon suami untuk dikirim modal untuk memulai usaha, meski jembatan belum selesai.
Bersyukur allhamdalilah bapak Tentara yang duluan melarisi jualan saya, sambil tersenyum matur nuwun pak.
Sebelumnya jembatan yang dibangun dalam program r TMMD Reguler ini ,tepatnya dukuh kedungnongo, belum bisa di lalui oleh roda empat, meskipun bisa dilalui roda dua pun jembatan tersebut tidak layak dilewati apalagi di musim hujan, karena kondisinya sangat licin belum pernah tersebut pembangunan sama sekali.
Dan Allhamdulilah berkat progam TMMD reguler ini jalur jalan dukuh kedungnongo bisa di lewati bahkan bemanfaat dan tepat jalur jalan raya ke utara ke Blora ke selatan ke arah Randublatung tidak perlu mutar lagi .Terima pak TNI . Tutupnya
(Ardy/Yan)