Tingkatkan Kemampuan Personel, Satbrimob Polda Banten Laksanakan Latihan Wanteror

Penulis : Kontributor Bidhumas Polda Banten | Editor : Harun 

MEMOPOS.com,Serang - Satbrimob Polda Banten kembali gelar latihan untuk meningkatkan kemampuan personil dan juga untuk menunjang tugas kedepannya serta untuk mengantisipasi gangguan kamtibmas yang kapan saja bisa terjadi, Minggu (06/02/2022). 

Tujuan latihan kali ini adalah untuk meningkatkan kemampuan personel apabila ada gerakan personil yang salah dan juga memberikan materi-materi lanjutan untuk personil wanteror. 

Komandan Satuan (Dansat) Brimob Polda Banten Kombes Pol Dwi Yanto Nugroho mengatakan,

"Diadakannya latihan kemampuan ini sebagai bentuk implementasi motto tiada hari tanpa latihan. Latihan ini dirasa sangat dibutuhkan dikarenakan maraknya tindak kriminalitas berintensitas tinggi berupa aksi teror dan kelompok jaringan teroris yang sampai saat ini masih aktif diwilayah Indonesia," kata Dwi Yanto Nugroho. 

Diakhir dengan dilaksananya latihan ini diharapkan para personel dapat menerapkannya dalam setiap pelaksanaan tugas yang akan dihadapi, serta menjadikan Brimob yang profesional dan siap menghadapi tantangan tugas yang semakin berat.

Related

Metropolis 3805410620789885082

Posting Komentar

emo-but-icon

Follow Us

Hot in week

Recent

Comments

Kasat Lantas Beserta Staf Mengucapkan Selamat Hari Natal Dan Tahun Baru 2025

Side Ads

Text Widget

Connect Us

item